• MTS. NEGERI 1 SERANG
  • MADRASAH MAJU BERMUTU MENDUNIA

Guru MTs Negeri 1 Serang ikuti Survei Lingkungan Belajar

Penulis Admin-MTs Negeri 1 Serang
Bagikan artikel

Ciruas, 11 Agustus 2022, sebanyak 54 guru MTs Negeri 1 Serang mengikuti Survei Lingkungan Belajar 2022 yang dilaksanakan oleh Kemdikbudristek melalui Halaman Dasbor Sulingjar yang dapat diakses proktor/operator di satuan pendidikan, yang terbagi kedalam 2 sesi, sesi pertama sejumah 24 guru mengikuti SLB pada ruang LAB 2 dan sisanya di ruang Lab 3 yang dipandu oleh ibu Riska dan Bapak Dede Suanda sebagai admin pada kegiatan tersebut

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Upacara Peringatan Hari Pramuka ke-64

Serang — MTs Negeri 1 Serang melaksanakan upacara peringatan Hari Pramuka ke-64 pada Rabu, 14 Agustus 2025, di halaman madrasah. Kegiatan ini berlangsung dengan khidmat dan diikut

14/08/2025 09:45 - Oleh Admin-MTs Negeri 1 Serang - Dilihat 200 kali
MTs Negeri 1 Serang Menjadi Tuan Rumah Pembukaan Lomba HUT RI ke-80 Tingkat Kabupaten Serang

Serang, 7 Agustus 2025 — Dalam semangat memperingati Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-80, Kantor Kementerian Agama Kabupaten Serang menyelenggarakan serangk

07/08/2025 20:48 - Oleh Admin-MTs Negeri 1 Serang - Dilihat 189 kali
MTs Negeri 1 Serang Dorong Budaya Literasi Lewat Program “Julit”

Serang — Dalam rangka menumbuhkan budaya literasi di lingkungan sekolah, MTs Negeri 1 Serang melalui Perpustakaan Ibnu Sina menggelar kegiatan Jumat Literasi yang dikenal dengan n

31/07/2025 07:55 - Oleh Admin-MTs Negeri 1 Serang - Dilihat 259 kali
Informasi Kehadiran bagi Siswa/siswi baru Lulus PPDBM 2025

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh. Dengan hormat, kami menginformasikan kepada seluruh siswa dan siswi baru yang telah dinyatakan lulus PPDBM 2025, baik melalui jalur prestasi

03/06/2025 10:46 - Oleh Admin-MTs Negeri 1 Serang - Dilihat 1795 kali
Info Lapor diri dan Rapat Komite PPDBM 2025 Reguler dan Prestasi

Lapor diri Jalur Reguler akan dilaksanakan pada tanggal 3 hingga 5 Mei 2025. Jam operasional layanan berlangsung mulai pukul 08.00 WIB hingga 14.00 WIB, dengan jeda istirahat pada pukul

30/04/2025 10:39 - Oleh Admin-MTs Negeri 1 Serang - Dilihat 1475 kali